Inilah Biaya Haji Plus Terbaru dan Cara Pendaftarannya

biaya haji plus

Ketahui biaya haji plus terbaru jika Anda berniat untuk mendaftarkan diri tahun ini. Haji plus ini juga salah satu program yang diberikan pemerintah Indonesia.

Perbedaan mencolok haji biasa dengan plus memang terletak pada biaya yang dikeluarkan. Jika Anda menggunakan program satu ini, memang biayanya akan jauh lebih mahal dibandingkan pendaftaran haji biasa.

Meski begitu, biaya yang cukup tinggi sangat sebanding dengan fasilitas yang akan Anda dapatkan. Jika berniat untuk mendaftarkan diri pada program ini, simak penjelasan berikut.

Penjelasan Singkat Tentang Haji Plus

Sebelum kami memberi informasi tentang biaya haji plus, terlebih dahulu, ketahui tentang program satu ini ketika ada rezeki lebih, bisa mendaftarkan diri. Haji plus adalah haji khusus yang menjadi program pemerintah yang diselenggarakan oleh Pihak Penyelenggara Haji Khusus. 

Kuotanya mengikuti aturan yang telah ditetapkan oleh Kemenag. Lalu apa yang perbedaan dengan program haji biasa? Ternyata haji plus diminati oleh banyak orang karena waktu tunggunya yang sebentar. 

Waktu tunggunya sekitar 5 sampai 7 tahun dan itu cukup dibandingkan haji reguler bisa mencapai 18 tahun lamanya. Haji plus berbeda dengan haji plus. 

Sebab, Haji Furoda merupakan haji yang visanya diperoleh dari undangan dari pemerintah Arab Saudi. Artinya, kuotanya bukan berasal dari Indonesia. Jika Anda ingin mendaftar haji plus, pastikan pada agen travel resmi dan terpercaya agar tidak terjadi penipuan.

Biaya Haji Plus dan Tata Cara Pendaftarannya

Dengan waktu tunggu yang lebih pendek dari reguler dan fasilitas lebih bagus, kira-kira berapa biaya yang harus dikeluarkan oleh calon jamaah yang akan mendaftar? Berdasarkan berbagai sumber, biaya yang harus dikeluarkan untuk mengikuti haji plus sekitar US$ 11.000 atau sekitar Rp169,9 juta.

Memang biaya haji plus cukup mahal dibandingkan dengan reguler. Akan tetapi, fasilitas yang akan Anda dapatkan sangat layak, salah satunya masa tunggunya cukup singkat. 

Selain itu, haji plus juga memiliki fasilitas penginapannya akan dipilih hotel yang strategis dan dekat dengan Masjidil Haram. Anda juga jangan khawatir, akomodasi dan konsumsi sudah ditanggung oleh pihak penyelenggara, sehingga Anda hanya fokus beribadah saja.

Tata cara mendaftar haji plus hampir sama dengan pendaftaran haji reguler. Syarat untuk bisa mendaftar adalah Warga Negara Indonesia (WNI), minimal berumur 12 tahun ketika mendaftar, beragama islam, KK, KTP, atau akta kelahiran anak di bawah umur.

Untuk bisa mendaftar Haji Furoda yang aman dan amanah. Haji Furoda adalah agen travel yang melayani haji dan umroh yang memiliki kredibilitas cukup tinggi.

Sudah banyak jamaah yang berhasil berangkat menggunakan program haji plus melalui travel kami. Untuk informasi lebih lanjut tentang biaya haji plus bisa hubungi Haji Furoda atau bisa kunjungi website kami.

Post Tags :

Share :